Babinsa Baletbaru Koramil 0824/04 Sukowono Dukung Ketahanan Pangan : Dampingi Petani Percepatan Tanam 

    Babinsa Baletbaru Koramil 0824/04 Sukowono Dukung Ketahanan Pangan : Dampingi Petani Percepatan Tanam 

    JEMBER - Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan, Babinsa Desa Baletbaru, Koramil 0824/04 Sukowono, Serda Herman melaksanakan pendampingan penanaman padi jenis Inpari 32 di lahan milik Bapak H. Kholik seluas 0, 300 hektare. Kegiatan ini berlangsung di Dusun Pokaseng, RT. 004 RW. 006, Desa Baletbaru, Kecamatan Sukowono, Kabupaten Jember. Senin, (16/12/2024).

    Menurut Danramil 0824/04 Sukowono Lettu Inf Kholil Adnan, Pendampingan ini bertujuan untuk memberikan motivasi dan dukungan kepada petani dalam meningkatkan produktivitas padi sebagai salah satu upaya menjaga stabilitas pangan di wilayah. Kehadiran Babinsa menunjukkan sinergi TNI dengan masyarakat, khususnya petani dalam mewujudkan ketahanan pangan yang berkelanjutan.

    "Dengan pendampingan ini, kami berharap petani dapat terus semangat dalam meningkatkan hasil pertanian mereka, yang tentunya akan berdampak positif bagi kesejahteraan masyarakat, " Ujar Danramil 0824/04 Sukowono.

    Dandim 0824/Jember Letkol Arm Indra Andriansyah saat dkonfirmasi, mendukung kegiatan penampingan pertanian sebagai bagian kegiatan kewilayahan,  dalam mendukung fokus pemerintah dalam mewujudkan ketahanan pangan nasional. Tegasnya. (Pendim 0824)

    pendim jember pendim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Karya Bakti TNI  Koramil 0824/20 Gumukmas...

    Artikel Berikutnya

    Dandim 0824/Jember Pimpin Tradisi Purna...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Bakamla RI Gagalkan Transaksi BBM Ilegal di Perairan Batam
    Koramil 0824/14 Panti Karya Bakti TNI,  Penghijauan dan Pembersihan Kali, Semarak Hari Juang Kartika Ke 79
    Kelompok Staf Ahli Pangdam V/Brw,  Tinjau Uji Coba Program Makan Bergizi Gratis Wilayah Kodim 0824/Jember
    Posramil 0824/30 Sukorambi bersama Brigif 9/K Melaksanakan Karya Bakti TNI Penghijauan, Mitigasi Bencana Tanam 1000 Pohon
    Koramil 0824/25 Jenggawah Beri Materi PBB dan Wasbang Siswa SMAN Jenggawah, Mantapkan Kedisiplinan dan Karakter Kebangsaan
    Dandim 0824/Jember Pimpin Tradisi Purna Wira dan Purna Tugas, Selamat Jalani Masa Purna Tetap Jalin Silaturahmi
    Koramil 0824/14 Panti Karya Bakti TNI,  Penghijauan dan Pembersihan Kali, Semarak Hari Juang Kartika Ke 79
    Kelompok Staf Ahli Pangdam V/Brw,  Tinjau Uji Coba Program Makan Bergizi Gratis Wilayah Kodim 0824/Jember
    Kodim 0824/Jember Gelar Karya Bakti di TMP Patrang, Jelang Hari Juang Kartika Ke 79  dan HUT ke 76 Kodam V/Brw 
    Kodim 0824/Jember Gelar Donor Darah Peringati Hari Juang TNI AD ke-79 dan HUT Kodam V/Brawijaya ke-76
    Koramil 0824/22 Balung Sukeskan BIAS, Peran TNI Iku Siapkan Generasi Sehat Berkualitas
    Dandim 0824/Jember Hadiri Penutupan Prodi Dikma Bintara TA. 2024, Sampaikan Ucapan Selamat Bergabung Dengan TNI AD
    Bersama Dinas Pertanian TPHP Dandim 0824/Jember Ikuti Arahan Secara Virtual Pangdam V/Brw, Program Hanpangan
    Dandim 0824/Jember Terima Audensi Dirut PT. Fajero, Mantapkan Komsos Dengan Usahawan
    Bakti TNI Bersih-Bersih Kali dilakukanKoramil 0824/04 Sukowono Bersama Pihak Terkait
    Polres Jember Dukung Program Pemerintah Melalui Pendampingan Bhabinkamtibmas dalam Pelaksanaan PIN Polio

    Ikuti Kami