Dandim 0824/Jember hadiri Pelepasan KKN Kolaboratif, Wujudkan Peran Perguruan Tinggi Majukan Desa

    Dandim 0824/Jember hadiri Pelepasan KKN Kolaboratif, Wujudkan Peran Perguruan Tinggi Majukan Desa

    JEMBER – Bertempaertempat di Alun-alun Jember pada Senin 17/07/2023 dilaksanakan Pelepasan Mahasiswa Kuliah Kerja Nyata  (KKN) Kolaboratif 2 dari mahasiswa seluruh perguruan tinggi di Kabupaten Jember.

    Hadir diantaranya Bupati Jember Hendy Siswanto, Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinarso, Kapolres Jember AKBP M NUr Hidayat, Para Rektor Perguruan Tinggi di Kabupaten Jember, Kepala OPD serta Camat se Kabupaten Jember.

    Dalam sambutannya Bupati Jember mengajak seluruh mahasiswa untuk aktif berperan dalam membangun desa selama melaksanakan KKN di desa-desa di Kabupaten Jember, hal ini hendaknya mampu mewujudkan peran Perguruan Tinggi dalam membantu meningkatkan kualitas masyarakat desa.

    Sehingga dengan kehadiran Mahasiswa yang ada di desa-desa nantinya mampu lebih mmebangkitkan pengetahuan, kemampuan dan kinerja masyarakat dalam meningkatkan kesejahteraannya. Jelas Bupati Jember

    Menyikapi kegiatan tersebut Dandim 0824/Jember Letkol Inf Rahmat Cahyo Dinbarso menyambut baik pelepasan mahasiswa KKN Kolaboratif ini, dan diharapkan mampu mensuport pembangunan ditingkat desa.

    Kemudian secara non fisik mampu meningkatkan kemampuan, pengetahuan dan wawasan masyarakat desa dalam memngembangkan perekonomiannya. Menuju masyarakat yang sejahtera. Ujar Dandim 0824/Jember. (Siswandi)

    kodim jember
    Siswandi

    Siswandi

    Artikel Sebelumnya

    Danramil 0824/12 Kaliwates Berikan Materi...

    Artikel Berikutnya

    Krisda Fest 2023 Suguhkan 5000 Kopi Cangkir...

    Berita terkait

    Rekomendasi

    Nagari TV, TVny Nagari!
    Mengenal Lebih Dekat Koperasi
    TV Parlemen Live Streaming
    Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
    Apel Komandan Satuan Jajaran TNI Angkatan Udara 2024, Lanud Sultan Hasanuddin Terima Penghargaan Zona Integritas
    Pendampingan Posyandu, Babinsa Koramil 0824/15 Bangsalsari  Bantu Sosialisasi Pencegahan Stunting dan Budaya Hidup Bersih
    Kasdim 0824/Jember Hadiri Rapat Pleno Penghitungan Suara Pilkada Serentak 2024 Tingkat Kabupaten Jember
    Aksi Dandim 0824/Jember di Jaga Dhita Adventure Trail : Kolaborasi Seru  Ajang Silaturahmi dan Baksos Bangun Masjid Lojejer
    Babinsa Pondokjoyo Posramil 0824/31 Semboro Kerja Bakti Bersama Warga Renovasi Rumah Warga Kurang Mampu
    Koramil 0824/25 Jenggawah Beri Materi PBB dan Wasbang Siswa SMAN Jenggawah, Mantapkan Kedisiplinan dan Karakter Kebangsaan
    Pangkogabwilhan II Kunjungi Mabrigif 9/K, Kasdim 0824/Jember Ikut Menyambut Kedatangannya
    Persoenel Koramil 0824/23 Wuluhan Beri Materi Kedisiplinan LDK Osis SMPN 2
    Babinsa Koramil 0824/15 Bangsalsari Pendampingan Sosialisasi Penyakit PMK dan LSD, Tingkatkan Kesehatan Ternak Warga
    Tim Monev Dinas PPR Cipta Karya Provinsi Jawa Timur Sasar Hasil Pekerjaan Program Renovasi Rutilahu Kodim 0824/Jember Tahun 2024
    Kodim 0824/Jember Gelar Karya Bakti di TMP Patrang, Jelang Hari Juang Kartika Ke 79  dan HUT ke 76 Kodam V/Brw 
    Dandim 0824/Jember Hadiri Penutupan Prodi Dikma Bintara TA. 2024, Sampaikan Ucapan Selamat Bergabung Dengan TNI AD
    Bersama Dinas Pertanian TPHP Dandim 0824/Jember Ikuti Arahan Secara Virtual Pangdam V/Brw, Program Hanpangan
    Dandim 0824/Jember Terima Audensi Dirut PT. Fajero, Mantapkan Komsos Dengan Usahawan
    Bakti TNI Bersih-Bersih Kali dilakukanKoramil 0824/04 Sukowono Bersama Pihak Terkait
    Polres Jember Dukung Program Pemerintah Melalui Pendampingan Bhabinkamtibmas dalam Pelaksanaan PIN Polio

    Ikuti Kami